Lutung indocina (Trachypithecus germaini) adalah lutung asli Thailand, Burma, Kamboja, Laos dan Vietnam. Sebelumnya, spesies Monyet Dunia Lama ini termasuk dalam spesies Trachypithecus cristatus dan Trachypithecus villosus.
Terdapat dua subspesies yang diakui keberadaannya:
Lutung indocina (Trachypithecus germaini) adalah lutung asli Thailand, Burma, Kamboja, Laos dan Vietnam. Sebelumnya, spesies Monyet Dunia Lama ini termasuk dalam spesies Trachypithecus cristatus dan Trachypithecus villosus.
Terdapat dua subspesies yang diakui keberadaannya:
Trachypithecus germaini germaini Trachypithecus germaini caudalis